Kamus Besar Bahasa Indonesia atau KBBI adalah sebuah kamus acuan tertinggi bahasa Indonesia yang baku, aplikasi ini bisa menjadi rujukan kebutuhan Anda untuk mencari kata-kata bahasa Indonesia yang baku dan benar tanpa menggunakan koneksi Internet. Dan juga bisa berfungsi sebagai alat bantu Anda ketika sedang menyusun skripsi, jurnal, buku berbahasa Indonesia dan lain sebagainya.Fitur-fitur:- Kosakata mencapai 35.969 kata.- Menyalin hasil.- Mengarsipkan hasil.- Membagikan hasil.- Bisa digunakan tanpa koneksi Internet.